Mengatasi System UI yang Force Close pada android
Mengatasi System UI yang Force Close pada android sebenarnya masalah ini adalah masalah dimana suatu system pada android tidak berfungsi, hilang atau rusak. Jika anda pernah mengalami masalah seperti ini setelah menginstal ROM baru atau kebanyakan aplikasi yang ada di android anda, simaklah artikel ini dengan baik dan teliti.
Apa Masalah yang menyebabkan Hal ini Terjadi ?
1. Kerusakan Sistem
1. Kerusakan Sistem
2. Sistem Android usang atau rusak
3. Terlalu banyak menginstal aplikasi
4. Terkena virus
Apakah Sistem Android bisa terkena virus ? Bisa, tetapi virus ini hanya menyerang pada sistem internal tidak menyerang ekseternal. Tetapi virus ini juga sangat berbahaya. Oleh sebab itu saya sarankan tetap berhati-hati dalam penggunaan android anda.
Stock ROM atau Custom ROM yang baik digunakan dalam Android ?
Stock ROM sangat baik dan lebih terpercaya dibanding dengan Custom Rom. Karena Stock Rom ini masih dilindungi oleh pengembang android sendiri yaitu Google.Inc. Jadi kita tetap aman jika menggunakan Stock Rom bawaan pabrik.
Bagaimana Cara mengatasi System UI yang selalu Force Close ?
Langkah-langkah :
1. Masuk ke Pengaturan Sistem
2. Kelola Aplikasi
3. Cari aplikasi yang bernama Sistem Android
4. Clear Data
5. Restart android anda
Jika masih FC terus saya sarankan untuk melakukan 3W : Wipe Data, Cache, Dalvik
Demikian tutorial ini saya berikan semoga dapat bermanfaat. Jika masih mengalami masalah silahkan hubungi saya di : 089605731880
Thank gan, sangat bermanfaat nih
BalasHapuswah boro2 masuk ke system wong cuma mentok dilayar kelap kelip... systemUi nya closed.
BalasHapus